Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2018

PAMFLET DAN PETUNJUK TEKNIS LAKMUD

Gambar
PAMFLET DAN PETUNJUK TEKNIS LAKMUD IPNU-IPPNU PAC KLEDUNG DAN BANSARI KABUPATEN TEMANGGUNG TAHUN 2018 PETUNJUK TEKNIS LAKMUD PETUNJUK TEKNIS KEGIATAN LAKMUD IKATAN PELAJAR NAHDLATUL ULAMA IKATAN PELAJAR PUTRI NAHDLATUL ULAMA KLEDUNG – BANSARI TAHUN 2018 Sekretariat : Jl. Parakan – Wonosobo Km. 7 Cengan Jeketro Kledung Temanggung 56264 E-mail : ipnuippnupackledung@gmail.com , ipnuippnubansari@gmail.com                 Kegiatan Lakmud Gabungan PAC IPNU-IPPNU Kecamatan Kledung dan Bansari merupakan kegiatan kaderisasi formal IPNU-IPPNU. Kegiatan ini bertujuan positif untuk meningkatkan kemampuan kader IPNU-IPPNU dan sebagai pengembangan kader-kader IPNU-IPPNU. Adapun ketentuan dan persyaratan adalah sebagai berikut : A.      KETENTUAN PESERTA 1.       Setiap peserta dibebani biaya administrasi sebesar Rp. 30.000,-. 2.       Setiap peserta bersedia mengikuti kegiatan dari awal sampai akhir. 3.       Setiap peserta mendapatkan ijin dari orang tua masing-masi

CONTOH PETUNJUK TEKNIS KEGIATAN LAKMUD

PETUNJUK TEKNIS KEGIATAN LAKMUD IKATAN PELAJAR NAHDLATUL ULAMA IKATAN PELAJAR PUTRI NAHDLATUL ULAMA KLEDUNG – BANSARI TAHUN 2018 Sekretariat : Jl. Parakan – Wonosobo Km. 7 Cengan Jeketro Kledung Temanggung 56264 E-mail : ipnuippnupackledung@gmail.com , ipnuippnubansari@gmail.com                 Kegiatan Lakmud Gabungan PAC IPNU-IPPNU Kecamatan Kledung dan Bansari merupakan kegiatan kaderisasi formal IPNU-IPPNU. Kegiatan ini bertujuan positif untuk meningkatkan kemampuan kader IPNU-IPPNU dan sebagai pengembangan kader-kader IPNU-IPPNU. Adapun ketentuan dan persyaratan adalah sebagai berikut : A.      KETENTUAN PESERTA 1.       Setiap peserta dibebani biaya administrasi sebesar Rp. 30.000,-. 2.       Setiap peserta bersedia mengikuti kegiatan dari awal sampai akhir. 3.       Setiap peserta mendapatkan ijin dari orang tua masing-masing. 4.       Setiap peserta minimal berusia 14 tahun. 5.       Melengkapi administrasi yang terdiri dari : a.        Mengisi f

CONTOH PROPOSAL KEGIATAN LAKMUD

Gambar
PROPOSAL KEGIATAN LAKMUD LATIHAN KADER MUDA IKATAN PELAJAR NAHDLATUL ULAMA IKATAN PELAJAR PUTRI NAHDLATUL ULAMA PIMPINAN ANAK CABANG KLEDUNG - BANSARI 2018   PANITIA LAKMUD IPNU-IPPNU PIMPINAN ANAK CABANG KLEDUNG - BANSARI Sekretariat : Jl. Parakan – Wonosobo Km. 7 Cengan Jeketro Kledung Temanggung 56264 LEMBAR PENGESAHAN PROPOSAL KEGIATAN LATIHAN KADER MUDA Ikatan Pelajar Nahdlatul Ulama’ - Ikatan Pelajar Putri Nahdlatul Ulama’  Kledung – Bansari Kledung, 21 Nopember 2018 PANITIA LATIHAN KADER MUDA PAC.IPNU - IPPNU KLEDUNG - BANSARI AGUNG PRASTYO Ketua   Pelaksana MYFTHA ROCHMA Sekretaris Mengetahui; PIMPINAN ANAK CABANG IPNU – IPPNU PAC KLEDUNG